elamat Datang Tim Akreditasi Paud
Senin 22 September 2025, Tim akreditasi Paud datang ke Paud Sejahtera Ngadirejo. Tim Akreditasi ini bertujuan untuk mempersiapkan, melaksanakan, dan menindaklanjuti proses akreditasi lembaga. Akreditasi ini dilakukan oleh BAN PAUD dan PNF (Badan Akreditasi Nasional Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Nonformal) guna menilai mutu layanan PAUD.
Tugas Tim Akreditasi PAUD umumnya meliputi:
-Mempelajari instrumen akreditasi yang terdiri dari 8 standar nasional pendidikan.
-Mengumpulkan dokumen (administrasi, kurikulum, program, laporan kegiatan, sarpras, dll).
-Menyusun eviden sesuai dengan indikator penilaian.
-Mengunggah dokumen pada Sispena (Sistem Penilaian Akreditasi).
-Mengkoordinasikan guru & tenaga kependidikan agar sesuai standar.
-Menyiapkan simulasi visitasi (wawancara, observasi kelas, pengecekan sarpras).
-Menindaklanjuti hasil akreditasi, baik rekomendasi perbaikan maupun peningkatan mutu.
Semoga PAUD Sejahtera semakin maju dan memeberikan pendidikan terbaik untuk putra putri Desa Ngadirejo.
#ngadirejo
#temanggung
#desamandiri
#desadigital
#desabersinar
Estimasi waktu baca: 1 menit
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook